Mengatasi Filter Instagram Tidak Didukung di Perangkat Anda

Mengatasi Filter Instagram Tidak Didukung di Perangkat Anda

recode.ID –  Beberapa waktu terakhir ini, ada sejumlah pengguna media sosial Instagram yang mengeluhkan jika fitur filter Instagram tidak didukung di perangkat yang mereka gunakan.

Mereka menceritakan ketika ingin menggunakan sejumlah fiter tertentu di IG, akan muncul notifikasi atau pemberitahuan dilayar yang berisi pesan berupa “Filter Instagram Tidak Didukung di Perangkat Anda”.

Kejadian ini tentu terasa sangat menyebalkan, mengingat fitur filter di IG ini merupakan salah satu fitur favorit penggguna saat bermain media sosial berbagi foto dan video tersebut.

Nah, apabila kalian pembaca setia website recode.ID juga mengalami hal serupa jangan panik dahulu. Karena pada kesempatan kali ini tim redaksi sudah menyiapkan artikel yang akan membahas masalah ini hingga tuntas.

Mulai dari penyebab mengapa muncul masalah tersebut hingga tips bagaimana cara mengatasinya. Silahkan dibaca dan pahami artikel ini hingga usai.

Baca Juga :  Cara Menyalin Kontak ke Kartu SIM Hp Vivo Semua Tipe

Penyebab Filter Instagram Tidak Didukung di Perangkat Anda

Untuk mengetahui mengapa muncul notifikasi atau pemberitahuan seperti ini ketika akan menggunakan filter di media sosial Instagram, berikut ini adalah sejumlah penyebab yang harus kalian ketahui.

Rekomendasi Filter Instagram yang Bagus Untuk Selfie

Dikutip dari sejumlah sumber dan berdasar dari pengalaman redaksi, hal-hal berikut ini adalah yang jadi sumber penyebabnya:

  1. Aplikasi Instagram kalian belum di update atau diperbaharui
  2. Koneksi internet yang kalian gunakan tidak stabil atau sedang bermasalah
  3. Filter hanya mendukung suatu wilayah negara tertentu saja
  4. Sistem operasi perangkat harus di update
  5. Kemungkinan perangkat yang kalian gunakan tidak kompitabel atau tidak cocok dengan filter yang dimaksud.

Lantas bagaimana dengan cara mengatasinya jika kita sudah paham dengan berbagai macam hal yang jadi biang kerok munculnya notifikasi tersebut?

Tenang,.. kaleeeem, jangan buru-buru emosi karena berikut ini akan redaksi jabarkan bagaimana cara mengatasinya.

Baca Juga :  Aplikasi Flip Tidak Bisa dibuka, Begini Cara Mengatasinya

Untuk lebih jelasnya, bagaimana mengatasi masalah ini, penjelasan lengkap dari redaksi akan di share pada halaman dua artikel ini.

Caranya, cukup klik angka 2 dibawah ini dan kalian aka langsung bisa membaca hingga tuntas bagaimana cara mengatasi masalah munculnya peringatan filter instagram tidak didukung di perangkat Anda.

Pos terkait